BOGORINSIDER.com --Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Indonesia yang diketuai Melki Sedek Huang mengkritik keras DPR RI di bawah naungan Puan Maharani.
Bahkan di akun Twitter dan Instagram resmi milik BEM UI, sangat terlihat jelas Melki Sedek Huang dan seluruh jajarannya menyebut DPR RI sebagai Dewan Bandit Rakyat atas disahkannya Perppu Cipta Kerja.
Melki Sadek Huang Ketua BEM UI mengunggah cuitan di Twitter gambar meme wajah Ketua DPR RI Puan Maharani dengan berbadan tikus.
Berkat artikel tersebut, nama BEM UI yang dibawakan oleh Melki Sedek Huang menjadi trending topik di berbagai media sosial termasuk Twitter pada Rabu, 22 Maret 2023.
Menurut Twitter @BEMUI_Official pada Rabu, 22 Maret 2023, yang di retweet Melki Sedek Huang Ketua BEM UI yang mengunggah video terkait dengan pengesahan Perppu Cipta Kerja menjadi UU oleh DPR.
Isi video tersebut mengkritik Puan Maharani dengan bertubuh tikus keluar dari cangkang kura-kura alias gedung DPR RI.
Melki Sadek Huang BEM UI menilai, DPR lagi-lagi memperlihatkan kebobrokannya melalui pengesahan Perppu Cipta Kerja.
Selain itu, Mahkamah Konstitusi jelas-jelas menilai Perppu Cipta Kerja inkonstitusional karena terdapat kecacatan, baik secara formal maupun materi, namun tetap disahkan oleh DPR.
Dengan trendingnya BEM UI tersebut, kini nama ketua turut menjadi pusat perhatian publik yang penasaran dengan sosok Melki Sedek Huang.
Berikut kami rangkum profil Melki Sedek Huang ketua BEM UI 2023 yang menjadi trending topik di Twitter usai mengkritis ketua DPR RI Puan Maharani dengan meme tubuh tikus berwajah ketua DPR RI tersebut:.
Baca Juga: Tersebar video tikus berkepala Puan Maharani bentuk kemurkaan ke Presiden Jokowi dan DPR RI
Profil Melki Sedek Huang yang mengkritik hasil Perppu Cipta Kerja:
Melki Sedek Huang adalah ketua BEM UI 2023 yang terpilih sejak Januari 2023. Baru 3 bulan ini menjabat sebagai ketua BEM UI yang sebelumnya sebagai BEM Fakultas Hukum (FH) UI.
Artikel Terkait
Usai dihebohkan Alshad Ahmad menghamili Nissa Asyifa begini kabar terkini keadaan Tiara Andini
Sudah nakal sejak SMP kelakuan Alshad Ahmad bikin geleng-geleng kepala disodori 'anu' Nikita Mirzani duhh..
Orang tua Tiara Andini bak jijik hingga hapus foto kebersamaan dengan Alshad Ahmad usai polemik hamili Nissa
Bocor bukti perceraian dengan Nissa Asyifa, orang tua Tiara Andini beri lampu merah untuk Alshad Ahmad duh..
Bak sudah tahu tabiat sepupunya Raffi Ahmad beri signal ke Tiara Andini sebelum terbongkar aib Alshad Ahmad